Tetapi perlu diingat, kekuatan daripada tangki tanam tersebut merupakan hal terpenting karena dipendam maka dari tangki itu harus memiliki konstruktsi yang kuat, dengan bahan baku FRP yang kami gunakan sangat berkualitas tinggi sehingga menghasilkan tangki tanam yang berkualitas, tahan lama, dan tidak memerlukan perawatan khusus.
Oleh sebab itu, PT. RAJAWALI FIBREGLASS memproduksi salah satu kebutuhan industri maupun kebutuhan rumah tangga anda yaitu tangki tanam yang terbuat dari bahan baku fibreglass yang berkualitas. Kami juga memberikan garansi hingga 15 tahun.
Tangki Tanam Fibreglass |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar